Category: ThurstyTalk

  • @RAINCITYSTRIKE: Wadah Berkumpulnya Street Artist Bogor

    Kegiatan street art di berbagai kota Indonesia semakin menunjukkan geliatnya, Bogor menjadi salah satu buktinya. Diprakarsai oleh RAINCITYSTRIKE (RCS), mereka akan menggelar event street art yang kini telah memasuki tahun penyelenggaraan keempat. Acara bertajuk RAINCITY STRIKE #4 “BACK to BACK” ini rencananya akan digelar 21 Maret 2015, menghadirkan puluhan street artist lokal dari Jawa Barat dan Jabodetabek. Di sela-sela […]

  • Hiruk Pikuk Kota Menjadi Inspirasi Bagi @Mrkumkum

    Pada awal tahun 2015 lalu Wadezig! memiliki anggota keluarga baru, mereka adalah MUTE Crew. Graffiti crew asal Bandung yang dibentuk tahun 2008 ini resmi bergabung menjadi bagian Wadezig! Familia. MUTE terdiri dari tiga orang dengan style gambar bervariasi dan ciri khas masing-masing. Setelah di dua minggu kebelakang kami berbincang dengan Bedlam dan Eric ‘Noah’., di edisi #ThurstyTalk (12/03) […]

  • Kongkow Santai Bareng @eric_noah

    Pada awal tahun 2015 lalu Wadezig! memiliki anggota keluarga baru, mereka adalah MUTE Crew. Graffiti crew asal Bandung yang dibentuk tahun 2008 ini resmi bergabung menjadi bagian Wadezig! Familia. MUTE terdiri dari tiga orang dengan style gambar bervariasi dan ciri khas masing-masing. Setelah minggu lalu kami berbincang dengan Bedlam, di edisi #ThurstyTalk (05/03) kami menghadirkan […]

  • Berceloteh Bersama @bedlamorama

    Pada awal tahun 2015 lalu Wadezig! memiliki anggota keluarga baru, mereka adalah MUTE Crew. Graffiti crew asal Bandung yang dibentuk tahun 2008 ini resmi bergabung menjadi bagian Wadezig! Familia. MUTE terdiri dari tiga orang dengan style gambar bervariasi dan ciri khas masing-masing. Untuk mengetahui lebih dalam mengenai member crew ini, edisi #ThurstyTalk (26/02) kami berkesempatan berbincang-bincang langsung […]

  • Ngobrol Seru Soal Bulutangkis Bareng @smesnyangkut

    Sudah tidak diragukan lagi bulutangkis Indonesia menjadi salah satu olah raga negeri ini yang bisa dibanggakan di kancah dunia. Dari sejak lama, atlet-atlet bulutangkis hebat bermunculan dan mengharumkan nama bangsa lewat prestasi-prestasinya. Liem Swie King, Susi Susanti, Alan Budikusuma, hingga Taufik Hidayat adalah sederet nama yang berhasil membawa bulutangkis Indonesia ke puncak kejayaan. Namun, seiring […]

  • Mengenal Kamera Lubang Jarum Bersama @PinholeBDG

    Ternyata keterbatasan bisa memunculkan suatu kreatifitas. Siapa sangka, hanya dengan memanfaatkan kaleng rokok dan barang bekas lainnya mereka bisa berkreasi membuat kamera dan memotret suatu objek. Kamera berharga jutaan tak berlaku bagi komunitas satu ini. Gak percaya? Mari berkenalan dengan komunitas Pinhole Bandung, mereka dikenal berkat kamera tanpa lensa-nya, atau disebut dengan kamera lubang jarum. Kamera […]

  • @DonDarBdg: Ayo Donorkan Darahmu

    Manusia tidak bisa hidup sendiri, sebagai mahluk sosial manusia harus saling membantu dan memberikan kebaikan kepada siapapun di sekitarnya. Setidaknya, itulah yang coba dilakukan komunitas Blood for Others Bandung, komunitas pendonor darah yang kerap melakukan kegiatan-kegiatan sosial di sekitaran Bandung. “Karena hidup ini harus menjadi saluran berkat bagi orang lain,” itulah yang menjadi alasan komunitas ini […]

  • @Mustacheand: Waktunya Band Bandung Beregenerasi

    Mustache and Beard, grup band bernuansa folk asal Bandung yang terdiri dari Bima Andika (gitar/vokal), Adri Imad Kadifa (terompet/trombon), M Afif (akordeon/flute/vokal), Febryantri (gitar/vokal), Ari Surya (bass), dan M Nagib (drum). Grup dengan single “Morning Life” ini sedang sibuk merampungkan album terbaru yang telah mereka kerjakan sejak awal Januari silam. Menurutnya, dalam album tersebut mereka […]

  • @Littlelute_: Nikmatilah Semua Dengan Ceria

    Hanya dengan memainkan ukulele, mandola, dan perkusi, grup band satu ini bisa membawa suasana yang ceria kedalam musiknya. Ya, mereka adalah Littlelute, grup band asal Bandung yang sudah mengeluarkan dua single berjudul “Childhood Story”, dan “Berlibur ke Poznan”. Dalam bermusik, mereka ingin membawa hal apapun kedalam suasana ceria, sehingga menghasilkan sesuatu yang positif. Suasana ceria musik mereka diperkuat […]

  • @BEGUNDALCLAN: Lyrics is a Prayer

    Geliat musik hip-hop di Yogyakarta dipastikan akan semakin ramai dengan kehadiran grup satu ini, Begundal Clan. Mereka baru saja mengeluarkan album pertama yang diberi judul Dirty As Begundal (D.A.B). Album tersebut bercerita tentang sesuatu hal yang mereka alami dalam kehidupan sehari-hari. Di #ThurstyTalk edisi pembuka awal tahun (8/1), kami berhasil mengobrol-ngobrol santai dengan clan yang […]