Year: 2014
-
Wadezig! Horoscope Series: Sagitarius
Setiap bulannya di tahun 2014, Wadezig! mengeluarkan edisi Horoscope Series. Untuk kembali mengingatkan, Wadezig! Horoscope Series merupakan seri ilustrasi 12 zodiak yang dibuat dalam bentuk artwork bernuansa gothic dengan sentuhan khas Wadezig!, dan diproduksi dalam bentuk t-shirt. Namun berbeda dengan t-shirt series biasanya, ke-12 ilustrasi horoskop kali ini tidak dirilis sekaligus dalam satu waktu, melainkan […]
-
Wadezig! MondayMix Vol. 38
Songs about the beginning is the end is the beginning. [8tracks url=”http://8tracks.com/wdzg/wadezig-mondaymix-vol-38″ ]
-
Wadezig! Monthly Theme: End Is Beginning
End is Beginning Meskipun bulan terakhir, Desember bukanlah suatu akhir dari sebuah perjalanan kehidupan, tetapi merupakan awal baru bagi sebuah perjalanan hidup. Karena tahun yang baru sudah siap menunggu, kita harus bersiap-siap menyambut datangnya kehidupan baru yang diharapkan jauh lebih baik. Desember pun menjadi cermin, atas apa yang telah kita lakukan di masa lalu. Aturan […]
-
Street Art In Japan
Mari kita menengok sisi lain tentang Jepang, selain terkenal karena teknologi dan budayanya di negara inipun ternyata ada yang menyukai seni jalanan atau street art. Seperti di tempat lainnya, para street artist turun ke jalanan dan membuat karya mereka, dengan ‘kucing-kucingan’ pastinya. Tak sebatas sampai disitu, beberapa penikmat street art Jepang pun ada yang sengaja […]
-
Bermain ‘Costume Role Play’ Bersama @CosplayID
Cosplay—singkatan dari kata “Costume” dan “Role-play”, merupakan budaya yang terbentuk akan kecintaan anime dan manga di Jepang. Lebih lanjut, cosplay merupakan kombinasi antara unsur bermain peran (penjiwaan peran sebagai karakter dari manga/anime/video games) dengan proses kreatifitas mendesain, menciptakan dan mengenakan sebuah kostum yang dibuat sedemikian rupa hingga menyerupai karakter yang terdapat di dunia dua dimensi tersebut. Cosplay […]
-
Japanese Illustration Series
Bagi Crowds yang selalu mengikuti perkembangan Wadezig! pasti tahu kalau di bulan November tahun 2014 ini kami mengeluarkan seri “Japanese Illustration Series”. Rilisan terbaru ini merupakan empat seri ilustrasi bertema Jepang yang diangkat berdasarkan mitologi serta kepercayaan masyarakat Jepang. Lalu pertanyaannya adalah, mengapa harus Jepang? Dan apa yang membuat Wadezig! tertarik? Case Study kali ini […]
-
10 Brand Fashion Terbaik Asal Jepang
Selain terkenal karena teknologinya, Jepang juga diakui berkat kekreatifan anak mudanya berinovasi dalam berpakaian. Tolak ukurnya lihat saja Harajuku, yang merupakan salah satu pusat street fashion di dunia. Di distrik itupun banyak terdapat berbagai macam merek, lokal maupun internasional. Perkembangan fashion di Jepang di tunjang pula dengan industri lokal sana yang bisa bersaing hingga mendunia. […]
-
Irezumi, Seni Tattoo Tradisional Jepang
Irezumi adalah salah satu seni yang berkembang di Jepang. Seni ini didunia barat lebih dikenal dengan nama tattoo. Setidaknya ada lima nama yang bisa dipakai untuk seni ini,tergantung dari aksara Kanji yang dipakai, namun semuanya mempunyai arti yang hampir serupa. Irezumi berasal dari kata “Ire” memasukan / meletakan dan “Sumi” yang berarti tinta, dalam pengartian literal […]
-
BABYMETAL Music Video
Idol grup wanita atau girlband identik dengan member-member mereka yang cantik maupun lucu secara penampilan. Biasanya mereka memiliki lagu-lagu yang easy listening dan bertemakan ceria. Namun bagaimana apabila idol grup wanita yang terdiri dari gadis-gadis remaja tersebut membawakan lagu beraliran metal? Adalah BabyMetal, idol grup asal Jepang yang merupakan sub-unit dari idol grup bernama “Sakura Gakuin” […]
-
@_tremusic: Experimental Tunes To The Next Level
Satu lagi, band asal Bandung yang menghadirkan konsep segar dalam bermusik, mereka adalah Tré. Mengusung experimental pada musik mereka, band satu ini mencoba memainkannya dengan level lebih lanjut. Kini, mereka sedang mempersiapkan single terbarunya. #ThurstyTalk edisi (20/11), Wadezig! sempat berbincang-bincang santai dengan mereka. Simak obrolan selengkapnya di bawah ini. @WDZG: Seperti biasa di #ThurstyTalk kami selalu […]